Laura Muljadi
Model
Maria Agnes Laurencia Alexandra Muljadi atau akrab dikenal dengan Laura Muljadi merupakan seorang model professional berdarah Pontianak-Serang & Chinese-Mongolian. Berkecimpung pada dunia modeling sejak umur 13 tahun Pada awalnya, Laura tidak pernah terpikir berkarir menjadi seorang model melainkan hanya untuk meningkatkan rasa percaya dirinya. Hingga sampai saat ini nama Laura Muljadi sangat dikenal dengan deretan model professional di Indonesia.
Read More